/ sastratama

Lindung Ratwiawan

Lindung Ratwiawan, lahir di Banyuwangi, 30 Januari 1965. Mulai dari Sekolah Dasar sampai dengan SMP dihabiskan di salah satu kota kecil di ujung timur, yaitu Genteng – Banyuwangi. Tahun 1981 melanjutkan di SMAK Cesu, Malang. Lulus SMA diterima tanpa harus mengikuti SIPENMARU (Sistem Penerimaan Mahasiswa Baru) di IKIP Negeri Malang, Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.

  1. Kidung Sebuah Hati (Novel, 1991, Yogyakarta: Penerbit Kanius);; 2. Musim Masih Berbunga (Novel, 1991, Yogyakarta: Penerbit Kanius);; 3. Dodo: Sesaat Tanpa TV (Cerita Remaja, 1995, Surabaya: Edumedia);; 4. Dodo: Idola (Cerita Remaja, 1995, Surabaya: Edumedia); 5. Manisnya Buah Persahabatan (Cerita Remaja, 1996, Surabaya: Edumasa), Penyair ini tinggal di Banyuwangi.
    19437784_442601896097307_3799897639671196477_n